Deskripsi Produk :
- Kateter balon terbuat dari lateks berlapis silikon luar dan dalam untuk transurenthal drainage.
- Foley Balon yang simetris untuk menjamin tertutupnya ujung kandung kemih dan menjamin pengeluaran urin secara benar.
- Dirancang dengan sistem Safety Balon Port, dimana dilengkapi dengan katup keras yang terbuat dari plastik untuk mengembangkan/mengempiskan balon tanpa menggunakan jarum.
Ukuran Dewasa (kapasitas balon 30 ml) :
- Two Way : 12,14,16,18,20,22,24 FR
- Three Way : 18,20,22,24 FR
Ukuran Anak (kapasitas balon 10 ml) :
-Two Way : 6,8,10 FR